Gen Z: Pilih Hiburan, Tapi Rentan Hoaks
Friday, 08. 29. 2025 – Category: Artikel, Pantau Media
Di balik kecintaan Gen Z pada berita singkat dan visual, ada pertanyaan besar: Seberapa jago mereka membedakan fakta dari hoaks?
Panduan Lengkap Melek AI 2025
Thursday, 08. 28. 2025 – Category: Tata Laksana, Untuk Umum
Panduan Lengkap Melek AI 2025 ini membekali Anda tentang AI literacy—dari konsep dasar hingga implementasi praktis di berbagai aspek kehidupan.
Versi WEF: Mengapa AI Literacy Penting
Tuesday, 08. 26. 2025 – Category: Artikel, Literasi Baru
Bayangkan AI Literacy atau Melek AI seperti kemampuan membaca dan menulis di era digital, bukan harus menjadi programmer atau ahli teknologi.
AI di Sekolah: Solusi atau Masalah?
Friday, 08. 22. 2025 – Category: Tata Laksana, Untuk Guru
Manfaatkan AI di sekolah untuk efisiensi dan personalisasi pembelajaran, sambil mempertahankan manusia yang tak tergantikan dalam pendidikan.
AI in Education 2025: Trennya Meningkat
Tuesday, 08. 19. 2025 – Category: Sorotan Media
Laporan Micosoft AI in Education 2025 menunjukkan adopsi AI di sektor pendidikan menunjukkan lonjakan signifikan.
Implementasi Melek Media di Masyarakat
Saturday, 08. 16. 2025 – Category: Artikel, Literasi Baru
Berikut adalah beberapa cara praktis yang dapat dilakukan oleh mahasiswa dan dosen untuk mengimplementasikan melek media di masyarakat.
AI Keren, Tapi Etikanya Gimana?
Tuesday, 07. 22. 2025 – Category: Artikel, Literasi Baru
Inilah mengapa etika kecerdasan artifisial (KA) atau akal imitasi (AI) menjadi aspek krusial yang harus dipahami oleh peserta didik di sekolah.
ChatGPT Diam-diam Bikin Study Together
Thursday, 07. 17. 2025 – Category: Sorotan Media
Study Together digadang berpotensi mengubah cara siswa belajar dan guru mengajar, menjawab tuntutan siswa untuk berpikir kritis.
Berpikir Kritis ala Taksonomi Bloom
Monday, 03. 20. 2023 – Category: Artikel, Literasi Baru
Membaca atau berhitung saja tak cukup, perlu berpikir kritis untuk senantiasa waspada. Kritis adalah inti dari melek media dan informasi.
Meneropong Literasi Digital dari Hasil PISA
Monday, 05. 23. 2022 – Category: Artikel, Literasi Baru
Seberapa baik kemampuan warganet Indonesia mencermati sumber informasi yang kredibel? Hasil analisis PISA ini mungkin bisa menjawab.
Bila Guru Ingin Memanfaatkan Gim
Saturday, 05. 7. 2022 – Category: Tata Laksana, Untuk Guru
Gim mulai diterima selain sebagai hiburan belaka. Ada e-Sport, olah raga yang menggunakan gim daring. Gim juga lazim dalam pendidikan.
Kompetensi Guru Melek Media dan Informasi
Tuesday, 11. 30. 2021 – Category: Tata Laksana, Untuk Guru
UNESCO menggabungkan literasi atau melek media, literasi informasi, dan literasi digital – di bawah satu payung istilah: literasi media dan informasi (MIL).
Melawan Hoaks Butuh Lebih Dari Sekadar Fakta
Thursday, 10. 7. 2021 – Category: Artikel, Literasi Baru
Otak bagian depan atau frontal lobes memproses informasi setelah melewati amigdala. Bila amygdala hijack yang terlebih dahulu muncul, proses menafsir informasi secara logis urung terjadi.
Jalan Panjang Hari Tanpa TV
Saturday, 07. 9. 2011 – Category: Artikel, Pantau Media
Gerakan Hari Tanpa TV sudah berlangsung sejak beberapa tahun lalu di Indonesia. Kehadiran televisi sejak dulu telah mengundang pro-kontra.
Portal Menuju Pembelajaran dengan Media
Tuesday, 02. 2. 2010 – Category: Tata Laksana, Untuk Guru
Lebih dari sekadar teknologi, media bisa mendorong partisipasi dan kolaborasi dalam pembelajaran. Pembelajar dilibatkan dalam kegiatan belajar yang bermakna. Untuk mencapainya, butuh literasi digital.
